Masjid Pondok Ainul Yaqin |
Yang melatar belakangi berdirinya SMK AINUL YAKIN ini adalah atas keprihatinan semua pihak dikarenakan banyaknya remaja putus sekolah oleh sebab faktor ekonomi dimana pada lingkungan pedesaan kemampuan ekonomi masyarakatnya masih pada taraf golongan ekonomi lemah sehingga perlu pendidikan yang berbiaya ringan atau bahkan bebas biaya.
PP. ROUDLOTUL TAHFIDZIL QUR'AN |
Selain itu juga banyak anak-anak yang ikut pendidikan pondok tidak mempunyai ketrampilan pasti sebagai bekal hidup setelah nantinya terjun ke Masyrakat umum untuk itulah SMK AINUL YAQIN didirikan dengan Visi dan Misi sebagai berikut :
1. Visi :
- Terciptanya tamatan yang Berakhlaq mulia, Cerdas, Terampil yang dibekali Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ( IPTEK ) yang dilandasi Iman dan Taqwa ( IMTAQ ) memenuhi tuntutan dunia kerja di era Global
2. Misi
- Menanamkan unsur-unsur Keagamaan sebagai pondasi Keimanan dan Ketaqwaan ·
- Menciptakan suasana pembelajaran yang kondusif, efektif dan efisien
- Meningkatkan Profesionalisme guru dan karyawan sesuai dengan bidang tugasnya
- Selalu meningkatkan sarana/ prasarana sekolah disesuaikan dengan kebutuhan dan keinginan pasar kerja
- Menciptakan Tamatan yang berakhlaq mulia, cerdas, terampil, siap kerja dibekali Iman dan Taqwa
- Terciptanya tamatan yang Berakhlaq mulia, Cerdas, Terampil yang dibekali Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ( IPTEK ) yang dilandasi Iman dan Taqwa ( IMTAQ ) memenuhi tuntutan dunia kerja di era Global